
Perusahaan IKEA tidak hanya menawarkan beragam produk perlengkapan rumah tangga, tetapi juga aksesoris untuk mempercantik ruangan di rumah Anda. Pilihan yang ditawarkan mulai dari handuk hingga boneka dapat dengan mudah Kalian temukan di toko.
Masa promo karpetmasjidmurah.com berlaku mulai dari tanggal 25 hingga 31 Maret 2020. Dengan tambahan voucher cashback bernilai 10%, setelah melakukan transaksi sebesar Rp1.500.000,-. Meskipun dijual dengan harga yang lebih rendah, kualitas tetap terjamin seperti harga normal
Harga Terjangkau dengan Sale Ikea
Selanjutnya akan dibahas beberapa item yang diberikan potongan harga dari Sale Ikea dengan kualitas bahan terbaik dikelasnya.
- Ekoln
Seri Ekoln yang berbentuk dispenser tempat isi ulang sabun cair ini, dapat digunakan untuk mengisi sabun mandi ataupun sabun cuci tangan. Berwarna abu-abu tua, tempat sabun ini sangat terlihat elegan. Bahan dasar yang digunakan untuk membuat produk Ekoln adalah tembikar. Setiap lekukannya terlihat bersih dan mulus memberikan kesan segar di ruangan kamar mandi rumah Anda. Memiliki ukuran tinggi sebesar 18 cm dan volume 300 ml, dapat diperoleh hanya dengan harga Rp99.900,-
- Vagsjon
Produk handuk kecil yang praktis untuk dibawa kemana pun atau sekedar digunakan untuk mengeringkan rambut, dapat Kalian peroleh dengan harga Rp39.900,-. Varian warna yang diberikan diantaranya warna ungu, merah cerah, dan hijau tua. Memiliki daya serap yang tinggi serta terbuat dari bahan yang mudah didaur ulang kembali.
- Jattestor
Bagi Kalian yang sedang mencari boneka untuk diberikan sebagai hadiah atau digunakan secara pribadi, dapat memilih seri Jattestor. Salah satunya boneka berbentuk gajah lucu yang berwarna abu-abu. Harga yang ditawarkan adalah Rp249.000,-. Selain dapat dipajang di kamar Anda, boneka gajah Jattestor sangat nyaman dipeluk. Terasa lembut dan hangat pada bagian luar boneka. Memiliki ukuran panjang sebesar 60 cm. Cocok juga diberikan kepada anak-anak.
- Langsted
Langsted atau karpet dengan bulu tipis di bagian atasnya ini, ditawarkan dengan harga Rp199.000,-. Memiliki ketebalan hingga 9 mm dengan panjang mencapai 90 cm. Bagian ujung karpet terdapat sisi yang dapat diletakkan bersama dengan karpet lainnya yang tidak terlihat jahitannya. Karpet ini terbuat dari bahan 100% polipropilena dengan bahan pada bagian bawahnya adalah lateks sintetik.
- Skadis
Papan berlubang kayu yang digunakan untuk membantu mengorganisir benda-benda kecil agar terlihat rapi dan mudah dijangkau saat ingin digunakan. Skadis memiliki tampilan yang segar, sehingga cocok diletakkan di ruangan kamar mandi, pintu masuk ruangan kerja atau kantor. Memiliki ukuran lebar 36 cm, dengan tinggi mencapai 56 cm. Terbuat dari bahan dasar fiberboard dan lacquer akrilik bening.
Sekian penjelasan dari beberapa aksesoris yang termasuk kedalam Sale Ikea. Selamat berbelanja.